LABORATORIUM PENGUJIAN

Laboratorium Pengujian PT. Eka Akurasi Envitama merupakan laboratorium Penguji yang sudah terakreditasi dan sudah mendapatkan registrasi laboratorium lingkungan di Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Laboratorium Pengujian PT. Eka Akurasi Envitama memberikan pelayanan pengujian lingkungan dan kesehatan kerja kepada pelanggan dalam rangka membantu mematuhi peraturan lingkungan pemerintah. Kami juga memberikan pelayanan untuk mendukung upaya-upaya pemerintah dan perusahaan dalam penerapan pemantauan kualitas lingkungan antara lain:

Lingkungan Hidup

  1. Udara Ambien
  2. Emisi Sumber Bergerak (Emisi Kendaraan)
  3. Emisi Tidak Bergerak (Genset, Cerobong, Boiler, dsb)
  4. Air Bersih
  5. Air Minum
  6. Air Limbah
  7. Air Permukaan
  8. Air Sungai
  9. Air Laut
  10. Tanah

Kesehatan Kerja

  1. Udara Lingkungan Kerja (Faktor Fisika, Kimia, Biologi)
  2. Noise Monitoring (Area, Personal, Mapping)
  3. Pencahayaan
  4. Heatsress Monitoring (Area, Personal, Mapping)
  5. Vibration Monitoring (Whole Body, Hand Arm Vibration)
  6. Health Risk Assesment (HRA)
  7. Analisis Air (Air Minum, Air Bersih)
  8. Ergonomi dan Psikososial

Got a question? Call us on +62(21) 27614661

KIRIM PESAN !
Halo pelanggan kami yang terhormat
Ada yang bisa kami bantu?